Salad Ayam Fillet.
Kamu dapat membuat Salad Ayam Fillet menggunakan 10 bahan dan 3 langkah. Berikut cara membuat nya.
Bahan-bahan Salad Ayam Fillet
- Siapkan 3 lbr Daun Kas/Selada.
- Siapkan 1 buah Ketimun.
- Siapkan 1 buah Tomat (uk. besar).
- Siapkan 300 grm Ayam filet.
- Kamu membutuhkan 2 sdm Yougert plan.
- Siapkan Minyak Zaitun.
- Siapkan Perasan jeruk nipis (2 buah).
- Siapkan Buah Zaitun yg sdh fermentasi (warna hitam/optional).
- Kamu membutuhkan 1 sdt Lada hitam/putih (1/2 utk marinase ayam, 1/2 utk salad).
- Siapkan Garam.
Salad Ayam Fillet Instruksi
- Cuci bersih semua sayuran, potong2 kecil segi empat,untuk buah zaitun sdh bentuk potongan bulat kecil (maaf lupa photo) ga pakai gpp ya.
- Ayam filet dipotong memanjang kecil (seperti digambar) lalu marinase dengan yougert,lada,garam diamkan kurleb 10-15 menit lalu tumis sampai matang..
- Siapkan wadah, masukan semua sayur lalu tambahkan perasan jeruk nipis,lada,garam,minyak zaitun aduk sampai tercampur rata, lalu ayam yg sdh ditumis taruh paling atas, salad sudah siap disajikan..