Cara Memasak Lezat Kulit Risol / Martabak Mini

Lezat, Bikin Kenyang, Sedap dan Sehat.

Kulit Risol / Martabak Mini.

Kulit Risol / Martabak Mini Kamu dapat membuat Kulit Risol / Martabak Mini menggunakan 5 bahan dan 4 langkah. Berikut cara memasak nya.

Bahan-bahan Kulit Risol / Martabak Mini

  1. Siapkan 150 gram tepung terigu.
  2. Siapkan 30 gram maizena.
  3. Kamu membutuhkan 1 butir telur.
  4. Siapkan 300 ml air.
  5. Siapkan 3 sdm minyak goreng.

Kulit Risol / Martabak Mini Instruksi

  1. Siapkan bahan - bahannya..
  2. Campurkan semua bahan. Aduk sampai tidak bergerindil. Untuk air, masukkan dari sedikit- sedikit karena kelembaban tepung terigu berbeda..
  3. Ambil satu sendok sayur, tuang di tengah teplon yang sudah dipanaskan. Kemudian goyangkan teplon agar adonan merata dan jadi tipis. Tunggu sampai adonan berubah transparan yang artinya sudah matang. Angkat..
  4. Ulangi sampai semua adonan habis. Ditumpuk juga gak masalah y moms. Aku tempeli daun pisang sesuir karna takut lengket, ternyata gak sama sekali 😂.